Berakhir Pekan di Puncak Pass Resort Yang Asri dan Sejuk

Sampai sekarang, Puncak masih menjadi daya tarik bagi warga Jakarta dan sekitarnya untuk menghabiskan liburan singkat. Meskipun harus mengarungi kemacetan yang bisa luar biasa parah, terutama pada hari-hari ‘kejepit’atau akhir pekan. Saya masih ingat sewaktu kecil, pergi berlibur akhir pekan ke Puncak bareng orangtua dan kakak saya. Alih-alih bisa mencapai daerah Puncak dalam waktu kurang…

Warna-Warni Kultur Jepang di Little Tokyo Melawai

Ada sebuah tempat di kawasan Melawai, Jakarta Selatan, yang menjadi tempat hang out-nya para ekspat Jepang di ibukota sejak zaman tahun 90-an. Melihat kawasan ini seperti deja vu bagi saya, bukan karena dulu saya sering melintasi daerah itu sejak zaman SD hingga SMA. Sekolah saya letaknya memang di Jl. Sisingamangaraja yang berdekatan dengan Blok M…

Cirebon, Kota Tren Tujuan Wisata Baru

Sejak beberapa bulan terakhir di awal tahun 2016, saya ada niatan ingin berwisata ke Cirebon, berhubung banyak media seperti majalah dan televisi sering memberitakan destinasi wisata baru ke kota pesisir tersebut. Namun, keinginan itu akhirnya baru terwujud saat long weekend di akhir bulan Maret 2016, bertepatan dengan hari ulang tahun saya. Sebetulnya, Cirebon bukan kota…

Nikmati Citarasa Kari Khas Jepang di A&W Restoran

Hang out bareng teman-teman atau keluarga sembari makan siang santai enaknya ke mana ya? Kalau makan burger atau nasi ayam goreng sepertinya sudah biasa banget, deh…  Kali ini saya ingin menyantap makanan yang agak spesial, tapi tetap ramah di kantong. Kebetulan, saya mendapatkan voucher dari A&W Restoran untuk menyantap menu baru bercitarasa Jepang yang bisa dinikmati untuk bertiga….

Fine Dining a la Prancis di Immigrant

Sejak tahun 2014, Institut Prancis di Indonesia (disingkat IFI) menggelar acara Pekan Cita Rasa Prancis, disebut Good France atau Goût de France, sebagai wujud penghormatan terhadap kekayaan kuliner Prancis yang dinobatkan UNESCO sebagai warisan budaya dunia.  Penganugerahan yang diberikan pada tahun 2010 ini mendorong Alain Ducasse, chef bintang tiga Michelin dan Laurent Fabius, Menlu Prancis,…

Alternatif Resto dengan Pilihan Fusion Menu di Cozyfield Cafe Bintaro

Whoaa… blog saya yang satu ini sudah 2 tahun vakum rupanya :D. Memang sejak kepindahan saya ke Surabaya sejak tahun 2013, saya tidak pernah memperbarui isi blog karena berbagai alasan: pekerjaan yang semakin padat, namun sepinya aktifitas komunitas tematik, dan nggak tahu juga saya lebih suka menulis untuk media cetak. Well… sekarang saya sudah kembali…